Judul : Beef Enoki Roll Ala Jepang
link : Beef Enoki Roll Ala Jepang
Beef Enoki Roll Ala Jepang
Bahan :
- 1 pak Sukiyaki ( beli di Hypermart )
- 1/2 bks jamur enoki ( potong akarnya, cuci bersih )
Mentega
- 2 siung bawang putih cacah
- 1 batang onclang dirajang
- Garam
- Merica hitam
- Saus tiram
- 1 sdm Saus BBQ ( merk del monte )
- 1 sdm gula
- Kecap manis sedikit
Cara masak :
- Didihkan 200 ml air , matikan api, masukkan daging sukiyaki 1/2 matang, tiriskan lembar per lembar
- Didihkan kembali air dan matikan api, masukkan jamur 10 detik an langsung tiriskan , kasih garam dikit
- Gulung daging dengan enoki di dalamnya, lakukan hingga semua daging habis
- Panaskan mentega dengan teflon, masukan daging gulung dan merica hitam masak hingga kecoklatan
Memasak saus :
- Tumis bawang putih dengan mentega, masukkan onclang, sampai harum dengan api kecil
- Masukkan saus tiram sedikit, dan saus BBQ , aduk-aduk tambah 100 ml air
- Beri kecap manis dan gula, aduk-aduk hingga meletup.
- Siram di beef roll nya .. Siap disantap hangat-hangat ^^
from Aneka Resep dan Cara Masak ™ https://ift.tt/2O55b08
By Aneka Resep
Demikianlah Artikel Beef Enoki Roll Ala Jepang
Sekianlah artikel Beef Enoki Roll Ala Jepang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Beef Enoki Roll Ala Jepang dengan alamat link https://kemlontang.blogspot.com/2019/03/beef-enoki-roll-ala-jepang.html
0 Response to "Beef Enoki Roll Ala Jepang"
Posting Komentar