Judul : Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap
link : Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap
Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap
Assalamu'alaykumMenu simpel dan enak dari DapurManis ini cukup menggugah selera. Gak disangka, akibat mati gaya gak tau mau masak apa, saya beli otak otak dan tahu putih di tukang sayur langganan. Cukup murah meriah menurut dompet emak nih. Tapi beneran enaaakkk banget. Apalagi disantap pakai nasi hangat. Alamaaaakkk syedap betulll 😋😋😋
Bahan Tumisan:
5 butir bawang merah, iris tipis
10 bh cabe merah keriting, iris serong
4 siung bawang putih, cincang
500 gram tahu putih, potong kotak 1 1/2 cm, goreng sebentar
10 buah otak-otak rebus, potong 1 cm, goreng
2 sendok makan saus tiram
1/2 sendok makan kecap asin
4 sendok makan kecap manis
1/2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
500 ml air
1 sendok makan minyak untuk menumis
Bahan pelengkap :
Nasi putih
Cara Membuat :
1. Tumisan, tumis bawang merah dan putih sampai harum. Masukkan tahu dan otak-otak. Aduk rata.
2. Tambahkan saus tiram, kecap asin, kecap manis, garam dan merica bubuk. Aduk rata. Tuang air. Masak sampai matang dan kiah meresap. Koreksi rasanya. Terkahir masukkan daun bawang, aduk rata. Matikan api.
3. Sajikan bersama nasi putih.
from D a p u r M a n i s https://ift.tt/2NVn2oJ
By Aneka Resep
Demikianlah Artikel Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap
Sekianlah artikel Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap dengan alamat link https://kemlontang.blogspot.com/2018/10/otak-otak-dan-tahu-masak-kecap.html
0 Response to "Otak-Otak Dan Tahu Masak Kecap"
Posting Komentar