Judul : Resep Sederhana Susu Jagung
link : Resep Sederhana Susu Jagung
Resep Sederhana Susu Jagung
Resep Sederhana Susu Jagung
Kini hadir minuman yang kaya akan protein dan karbohidrat, yakni susu jagung. Karena itu ada baiknya apabila kalian mencoba mengkonsumsi jagung tentunya dengan cara pembuatannya yang bervariasi, ditambah dengan susu yang enak dan nikmat hmmm yummy... Jagung yang digunakan adalah jenis jagung manis. Dan langsung saja yuk kita bikin susu jagung..
- 250 gram jagung manis pipil
- 4 sdm susu kental manis putih, atau yang satu saset
- 50 gram keju cheddar , boleh ditambah sesuai selera
Cara Membuat :
- kukus jagung selama kurang lebih 10 menit sampe matang, angkat sisihkan.
- pipil jagung, masukkan ke dalam blender
- beri susu kental manis
- taburi keju parut
- blender dengan air secukupnya, atur kekentalan sesuai selera
- sajikan
from Aneka Resep dan Cara Masak ™ http://bit.ly/2VXbWDB
By Aneka Resep
Demikianlah Artikel Resep Sederhana Susu Jagung
Sekianlah artikel Resep Sederhana Susu Jagung kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Resep Sederhana Susu Jagung dengan alamat link https://kemlontang.blogspot.com/2019/05/resep-sederhana-susu-jagung.html
0 Response to "Resep Sederhana Susu Jagung"
Posting Komentar