Judul : Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris
link : Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris
Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris
Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris
Bahan pisang ijo:
- 8 buah pisang raja bulu, kukus sampai matang, sisihkan
- 100 gr tepung beras
- 100 gr tepung sagu
- 450 ml santan dari 1/4 butir kelapa
- 100 gr gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt air kapur sirih
- 100 ml air suji dari 4 lembar daun pandan dan 30 lembar daun suji
- 2 lembar daun pisang
Bahan saus:
- 600 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 50 gr tepung beras
- 10 gr maizena
- 1/2 sdt garam
- 75 gr gula pasir
- 2 lembar daun pandan, simpulkan
Bahan pelengkap:
- Es serut
- Sirup coco pandan
Cara membuatnya:
- Campur tepung beras, santan, tepung sagu, gula, garam, air kapur sirih, dan air suji. Masak sambil diaduk hingga meletup-letup. Sisihkan.
- Ambil adonan, pipihkan, letakkan pisang yang sudah dikukus di atasnya. Bungkus memanjang dengan daun pisang, sematkan dengan lidi.
- Kukus di atas api sedang selama kurang lebih 30 menit hingga matang lalu sisihkan. Jika sudah dingin, potong-potong.
- Untuk sausnya, rebus semua bahan saus hingga mendidih dan kental. Sisihkan.
- Tata pisang di atas mangkuk dan sajikan bersama es serut dan sirup coco pandan. Agar lebih spesial, kamu bisa menambahkan kacang tanah yang sudah disangrai dan dihaluskan.
from Aneka Resep dan Cara Masak ™ https://ift.tt/2FQ9VD5
By Aneka Resep
Demikianlah Artikel Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris
Sekianlah artikel Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris dengan alamat link https://kemlontang.blogspot.com/2019/04/menu-takjil-es-pisang-ijo-lumer-paling.html
0 Response to "Menu Takjil Es Pisang Ijo Lumer Paling Laris"
Posting Komentar