Judul : Kolak Durian Campur Sagu Mutiara
link : Kolak Durian Campur Sagu Mutiara
Kolak Durian Campur Sagu Mutiara
Bahan-bahan
Langkah
- 5 Porsi
- 2 buah Durian
- 1 bungkus Sagu Mutiara
- Gula Merah
- Santan Kara
- Secukupnya Garam
- Air
Langkah
- Masak/rebus Sagu mutiara dg air sebanyak 7 gelas (sesuai petunjuk) beri gula sedikit..
- Masak/rebus Durian yg telah di kupas dg air sampai mendidih, beri garam secukupnya, gula merah, dan masukkan santan kara.
- Setelah Kolak durian dan sagu mutiara pun Mateng... Mix dalam Mangkuk penyajian...dan Kolak Durian Mix Sagu mutiara siap di hidangkan... Dalam keadaan dingin ataupun Hangat selamat Mencoba...
from Aneka Resep dan Cara Masak ™ https://ift.tt/2ETfxxl
By Aneka Resep
Demikianlah Artikel Kolak Durian Campur Sagu Mutiara
Sekianlah artikel Kolak Durian Campur Sagu Mutiara kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Kolak Durian Campur Sagu Mutiara dengan alamat link https://kemlontang.blogspot.com/2019/03/kolak-durian-campur-sagu-mutiara.html
0 Response to "Kolak Durian Campur Sagu Mutiara"
Posting Komentar