Resep Kari Ayam

Resep Kari Ayam - Hallo sahabat Aneka Resep, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Kari Ayam, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Appetizer, Artikel Cookies, Artikel Dessert, Artikel Es, Artikel Jajanan Pasar, Artikel Koktail, Artikel Kue Basah, Artikel Kue Kering, Artikel Makanan Khas Indonesia, Artikel Mie, Artikel Resep Kari Ayam, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Kari Ayam
link : Resep Kari Ayam

Baca juga


Resep Kari Ayam

Bahan-bahan
- 8 potong ayam kampung

-  1 sdt jintan hitam

- 60 ml minyak goreng

- 2 buah kayu manis

- 4 tangkai serai

- 4 ons bawang merah

- 1,5 l santan encer

- 7 gr garam

- 250 ml santan kental

- 6 siung bawang putih

- 1/4 kg cabai merah besar

- 2 ruas jahe

- 1 ons bawang putih

- 7 butir kemiri sangrai

- 2 sdm ketumbar

- 1 buah wortel, potong memanjang

- 3 buah kacang panjang, potong



Cara Membuat
- Nyalakan kompor dengan api sedang lalu panaskan wajan yang sudah diberi  dengan minyak. Lalu tumis bahan bumbu yaitu, cabai, serai, dan kayu manis hingga tercium bau harum. Tambahkan bubuk rempah. Aduk sebentar hingga rata.

- Tambahkan ayam yang sudah dipotong kedalam tumisan. Masak ayam hingga ayam matang dan sedikit kaku dan bumbu meresap.

- Masukkan santan yang encer dan garam sambil diaduk perlahan. Masak selama kurang lebih 30 menit hingga semuanya mengental dan ayam empuk.

- Tambahkan santan kental dan aduk selama 3 menit hingga mendidih lalu angkat dan kare ayam matang.

from Aneka Resep dan Cara Masak ™ http://bit.ly/2I9rx1e
By Aneka Resep


Demikianlah Artikel Resep Kari Ayam

Sekianlah artikel Resep Kari Ayam kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Kari Ayam dengan alamat link https://kemlontang.blogspot.com/2019/02/resep-kari-ayam.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Stesk Saus Mushroom Bahan 500 gram daging sirloin yang sudah dipotong Buncis, wortel, jagung manis secukupnya Kentang goreng siap saji (french fries) secuku… Read More...
  • Resep Beef Steak Saus Lada Hitam Bahan : 4 potong  sirloin sapi @ 200gr 1 sdt Lada hitam 1sdt Garam 2 sdt margarine Saus Lada Hitam: 150 ml kaldu sapi 1sdm marg… Read More...
  • Sirloin Steak Saus Keju Bahan-bahan/ bumbu-bumbu: 3 buah sirloin steak 1 sendok teh mustard 1/4 sendok teh merica lada hitam kasar 2 sendok makan saus bbq 1 sen… Read More...
  • Beef Steak Crispy Bahan : 5 buah daging sapi bagian sirloin masing2 seberat 175 gram atau daging dada ayam tanpa tulang, iris tipis melebar. Saus tiram un… Read More...
  • Kambing Guling Bahan  : Kambing muda sebanyak 1 ekor,  bersihkan bagian dalam perutnya, buang kepala dan kakinya. Bumbu : Gula merah seba… Read More...

0 Response to "Resep Kari Ayam"

Posting Komentar